Polrestabes Bandung Selain Melaksanakan Pengamanan personil Pospam St. Ka Utara melayani juga Vaksinasi bagi pemudik atau masyarakat yang belum melaksanakan Vaksin Booster kegiatan dilaksanakan di depan stasiun Kereta Api Bandung Jl. kebon kawung Kota Bandung.
Adapun sasaran vaksinasi sebanyak 100 orang Untuk Nakes Vaksinasi dari Dinas Kesehatan Kota Bandung.
Kegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka kepedulian Polri dan upaya Mendukung Program pemerintah kepada Warga Masyarakat untuk menghambat pandemi Covid-19,serta mendukung masyarakat untuk mempercepat vaksinasi dan sasaran bagi pemudik
Sabtu, 30/04/2022
Kapolrestabes Bandung Kombes Pol H.Aswin Sipayung, S.I.K.,M.H. melalui Kapolsek Cicendo Kompol Herbas Sudewa Dharmawan, S.H., menerangkan, selain melaksanakan pengamanan dan pelayanan bagi para pemudik, jajarannya akan terus berusaha melayani vaksinasi bagi masyarakat di Gerai Vaksin Presisi Pos Pam Lebaran 2022.
Mengingat lebaran tahun ini pemerintah memperbolehkan masyarakat untuk mudik, maka harus kita antisipasi sebaik mungkin, jangan sampai terjadi kemacetan dan gangguan keamanan Kita akan berupaya maksimal, serta selalu mematuhi prokes, mengingat pandemi belum berakhir,” ucap Kapolsek