
Rabu, 20 Mei 2020, Bhabinkamtibmas Polsek Panyileukan Polrestabes Bandung Aiptu Yudi Wahyudin bersama lurah Mekarmulya melaksanakan pantauan dan pengamanan Penyaluran Bansos Provinsi Jabar untuk kelurahan Mekarmulya .
Sebanyak 378 Bansos akan disalurkan kepada warga terdampak Corona yang berada di Kelurahan Mekarmulya.